kloning hardis

  cara meng kloning hardis ir 5000

  dalam kesempatan ini kita akan membahas tentang cara mengkloning hardis untuk mesin IR5000

langkah pertama Lepas hardisk yang masih bagus dari mesin foto copy untuk kita back up jadi master kloning


Sediakan hardisk kosong dengan kapasitas seukuran dengan hardis master yang akan dikloning cek dan pastikan hardis baru dalam kondisi bagus dengan cara dipartisi ulang..
 
Hubungkan Hardisk asli yang dari mesin dengan menggunkan kabel converter IDE to USB(harganya sekitar 60-70rb).jika sudah terhubung dengan benar maka akan tampil 4 partisi dari hardisk mesin,tetapi isi dari hardisk tidak akan bisa dilihat langsung karena sistem pada hardisk akan diproteksi oleh pabrikan canon sehingga tidak dapat dilihat isinya kecuali dengan menggunakan program khusus.dana apabila di klik maka akan muncul pesan hardis minta diformat..biarkan saja./klik cancel
Buka program kloning ,didalam program akan tampil 4 partisi yang dari hardisk mesin dan 1 partisi dari hardisk yang kosong ,lalu lakukan langkah selanjutnya klik backup ,pilih hardis master..dan tunggu  proses backup..sampai selesai.proses backup image memakan waktu sekitar 10 menit.
setelah selesai hardis master dilepas dan diganti hardis yang baru..
klik tombol RECOVERY..cari file backup yang tadi disave dari hardis master..lalu di restore ke hardis baru..tunggu sampai selesai.proses copy memakan waktu sekitar 10 menit.

Setelah ,selesai lakukan uji coba hardisk yang baru di di kloning pada mesin.
note :
1.file backup diberi nama sesuai tipe dan versi mesin. semisal.( ir 5000 full system)
2.ukuran hardis baru harus sesuai dengan hardis master

***** software+alat yang dibutuhkan untuk kloning Dapat di Pesan Pada blog ini******
Back up  hardisk Mesin foto copy anda sebelum hardis asli mesin rusak.,membuat backup dalam bentuk file..jauh lebih murah dari pada kita beli HDD yang sudah jadi ataupun kita harus punya stock hardis..karna hardis yg tidak dipakai dalam waktu yang cukup lama bisa saja rusak walaupun tidak dipakai atau buat rekan teknisi yang ingin jual hardisk sendiri. dapat menggunakan program ini yang khusus menagani hardisk mesin foto copy canon seri IR 5000.5020.6000.6020.5000i.3300.3320 baik copy only maupun full system

3 komentar:

  1. gunakan master program: HDD CLONE 4,1...... praktis dan tidak ribet!!!! cari di 4 shared.com, keuntungannya semua master bisa dibuatkan image di komputer, dan sewaktu-waktu jika dibutuhkan bisa di transfer ke hardisk baru ... masalah kapasitas hardisk tdk perlu atau harus sama dengan dengan master image yg dibuat... misalnya master image sumbernya berkapasitas 40 gb utk mentransfernya kembali anda bisa menggunakan hardisk berkapasitas sama atau yg kecil minimal 20 gb atau bahkan melebihi 40 gb.... kurang yakin....???? coba aja insyaAllah aman dan berhasil...!!!! dapat digunakan utk seluruh mesin ir canon...

    BalasHapus
  2. Mantab gan, informasinya.......

    BalasHapus
  3. Casino Slots Software - Dr.MD
    A top-notch provider of online 시흥 출장마사지 casino games, Casino Slots has 바카라 조작 developed many amazing, 김제 출장샵 original 대구광역 출장샵 and 속초 출장마사지 popular casino games as well as popular slot games for

    BalasHapus

related posts

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...